Thursday 19 May 2016

Fakta 'Tidak' Unik Para Blogger

Posted By: Denis - 08:45:00

Penulis blog adalah sekumpulan orang dengan kemauan menulis artikel tentang apa saja yang ingin ditulisnya, secara tanpa dibayar sepeserpun alias suka rela. blogger berperan penting tentang begitu banyanya sumber informasi yang ada diinternet, dari mulai artikel bermanfaat sampai yang mungkin tidak bermanfaat. blogger.com adalah salah satu media untuk menyalurkan semua tulisan mereka yang akan diunggah ke internet.


Membahas tentang blogger pasti sebuah hal sangat menarik, mengingat begitu ambisiusnya mereka untuk secara rutin menulis artikel dan mengunggahnya diblog mereka. dalam hal ini menjadi seorang blogger juga bisa disebut sebagai profesi yang dapat dilakukan kapan saja dan dimana saja selama ada media untuk membuka blogger.com.

Di artikel ini saya akan menuliskan beberapa fakta tentang para blogger yang ada di Indonesia khususnya, langsung saja yang pertama.
1.    Memiliki akun google
Sudah hal yang pasti, seorang blogger memiliki akun google, terutama blogger yang menggunakan jasa dari blogger.com

2.    Memiliki blog
Tentu blog adalah media utama, jadi pasti seorang blogger memiliki sebuah blog, atau menjadi seorang penulis di blog milik orang lain

3.    Tergambung dalam sebuah Grup blogger
Terutama grup facebook, biasa digunakan untuk tukar informasi dan juga blogwalking tentunya

4.    Mencari dolar dari iklan
Karena blogger tidak dibayar, jadi alternatif lain adalah memasang iklan diblog agar menghasilkan dollar yang sangat menguntungkan blogger

5. AdSense adalah impian dan harapan besar
Dalam mencari keuntungan atau penghasilan, salah satunya adalah memasang iklan, yang paling diinginkan blogger adalah iklan dari AdSense, namun tidak mudah untuk bekerjasama dengan AdSense, maka dari itu AdSense masih menjadi mimpi yang besar bagi blogger yang belum bisa bekerjasama dengan AdSense

About Denis

Menulis adalah mengabadikan sejarah.

0 comments:

Post a Comment

1. Berkomentarlah dengan hal yang membangun dan bukan komentar spam
2. Harap tidak memasang link aktif di komentar
3. Komentar bukan untuk media promosi
4. Terimakasih dan Mohon maaf atas kekurangan kami


Copyright © 2015 All Rights Reserved

Designed by Templatezy